Selasa, 28 Desember 2010

Game Online

Game Online
Game komputer yang dapat dimainkan oleh multipemain melalui internet. Biasanya disediakan sebagai tambahan layanan dari perusahaan penyedia jasa online atau dapat diakses langsung (mengunjungi halaman web yang bersangkutan) atau melalui sistem yang disediakan dari perusahaan yang menyediakan permainan tersebut.

Terdapat bermacam-macam game online yang dibagi menjadi beberapa kriteria. Beberapa kriteria tersebut, antara lain:
  • Balapan
Permainan jenis ini diperuntukkan untuk calon pemain yang ingin balapan bebas, seperti balapan motor, mobil, sepeda, dan lain-lain. Pemain dapat merasakan ketegangan suasana balapan tanpa harus membeli peralatan balap, tanpa cidera, dan tanpa capek. Contoh game online jenis balapan, antara lain :

1. Crazy Kart Drift Invitational

  2.Stunt Mania 2

  • Olahraga
Game ini berisi pertandingan dari macam-macam olahraga, seperti sepak bola, tenis, bulu tangkis, bola voli, bola basket, dll. Biasanya pertandingan tersebut berbentuk Olimpiade Dunia. Contohnya:

1. Beach Volleyball


2. Free Style Street Basketball

  • Kepandaian
Permainan ini digunakan untuk mengasah kepandaian / keterampilan seseorang dalam segala bidang, seperti keterampilan memasak, menata ruangan, menjadi waiters, dll. Contoh game online kepandaian, antara lain :

1. Funny Cook
















    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar